Selasa, 16 November 2010

Buat Link Menu Laman pada Blogger

Bagi anda yang ingin belajar sedikit tentang blogger ini ada trik yang cukup gampang untuk membuat menu laman. Biasanya kalau kita menambah secara manual membuat menu laman kita mendapatkan lama dengan single posting. Nah ini bisa kita siasati dengan cara lain, seperti yang saya terapkan pada blog saya; berikut langkah-langkahnya :
1. buka blogger anda di http://draft.blogger.com, login blog anda
2. pilih menu rancangan, setelah masuk pilih Tambah Gadget
2. cari dan pilih Daftar Link,

setelah masuk isikan judul dengan Menu, isi URL situs baru dengan tautan link label posting anda. (membuat label: jika anda mempunyai posting tulisan, edit dan isi label sesuai dengan jenis postingan anda)
misal link label blog saya salah satunya:
http://tekhknow.blogspot.com/search/label/tips
ganti tulisan bercetak miring tersebut (tips) sesuai label yang anda punya.

3. isi Nama Situs Baru sesuai dengan selera anda; ini akan dijadikan tampilan pada menu laman, lihat blog saya yang sesuai label tips saya adalah TIPS AND TRIK.
4. kemudian simpan. keluar.
5. kembali ke menu Rancangan, atur gadget tadi tinggal geser dan letakkan di bawah header.
jika ingin menambah menu laman lainnya tinggal edit menu gadget tadi, kemudian tambah sesuai link label yang anda punyai,,,
selamat mencoba!!!!
jika ada kesulitan tinggalkan pesan di blog ini,,, insyaallah akan saya bantu...
terimakasih

1 komentar:

@rnysacharomyces mengatakan...

Assalammu'alaikum
sebelumnya ane mau bilang terima kasih gan..
tapi kalo yang biasanya kan, kalo di laman yang kita buat artikelnya ada di situ, di home udah gak keliatan lagi gan..
tapi kalo dengan cara gini kan jadinya artikel kita semuanya keliatan di Home..
trims
wassalam